Skip to main content

Posts

Showing posts from May, 2022

MENGAPA BILL GATES TIDAK MAU ANAKNYA MENIKAH DENGAN ORANG MISKIN

Berikut ini adalah sebuah inspirasi yang bagus buat kita semua,khususnya generasi muda,tentang arti sebuah kekayaan dari seorang milyader seperti Bill GATES. Dikutip dari berbagai sumber,mari kita simak bagaimana beliau menjawab sebuah pertanyaan. Dalam konferensi di Amerika Serikat tentang investasi dan keuangan. Salah satu pembicara adalah Bill Gates dan selama fase tanya jawab, saya mengajukan pertanyaan yang membuat semua orang tertawa Embed from Getty Images Pertanyaan saya, apakah ia, sebagai orang terkaya di dunia, dapat menerima putrinya menikah dengan pria miskin atau sederhana. Jawabannya mengubah sesuatu dalam diri saya. Bill Gates: "Pertama-tama, pahami bahwa kekayaan tidak berarti memiliki rekening bank yang gemuk. Kekayaan pada dasarnya adalah kemampuan untuk menciptakan kekayaan. Contoh: Seseorang yang memenangkan lotere atau judi. Bahkan jika dia menang 100 juta dollar bukanlah orang kaya. Dia adalah orang miskin dengan banyak uang. Itulah alasan mengapa 90% juta

Cara Membuat Sarung Pengurang Kepala Lepas (Tailstosk Sleeve Adapter)

 Seperti cerita saya di postingan sebelumnya, saya mendapatkan mesin bubut bekas dengan banyak kelengkapannya yang tidak ada. Salah satunya live center,yang merupakan perlengkapan mesin bubut yang sangat penting juga. Agar mesinnya segera bisa saya pakai buat kerja,saya mau memakai punya mesin bubut lainnya. Namun sayangnya,stang senter mesin bubut ini menggunakan Morse taper MT3,sedangkan mesin yang baru ini MT4. Mau tidak mau saya harus membuat adapter agar live center MT3 ini bisa saya pakai di mesin bubut yang baru datang ini. Saya sempat merekam beberapa prosesnya dan sudah saya buatkan video yang juga sudah saya share di YouTube channel bengkel NTK.

San Yuen GF 1700,Kebo Abu Abu yang Kokoh,Sebuah Review Mesin Bubut Bekas

 Halo sahabat BMB,jumpa lagi di blog kesayangan kita,blog belajar mesin bubut yang selalu menghadirkan info seputar mesin bubut manual untuk para pemula. Semoga kita semua sehat dan bisa beraktivitas seperti biasa setelah kembali dari libur lebaran tahun ini. Oke, lanjut aja. Untuk menunjang produksi kami di bengkel, beberapa saat lalu kami membeli sebuah mesin bubut kecil, second pula tapi cukup mengesankan. Maka dari itu saya ingin membuat sedikit review,sapa tau diantara kalian juga ada yang sedang mencari mesin bubut bekas,mungkin bisa jadi referensi. Setelah melihat di bengkel bubut teman,saya tertari dengan mesin bubut pabrikan Taiwan yang berjudul,eh.. merk San Yuen  Bodi mesin ini full cor,sangat kokoh. Bahkan untuk seri dibawah satu meter,bednya lumayan lebar. Ketahanan bednya pun sangat baik. Mesin yang saya dapatkan ini diproduksi tahun 1978,namun hampir tidak ada cacat di bednya. O,iya..tipe mesin ini lengkapnya San Yuen GF 1700A. Ukuran swing kali panjang sekitar 36x750 ke